Selasa, 29 Oktober 2013

Tren : Rambut mohawk ! Ala Neymar Da Silva Santos Junior

Haiii... sobat bloggers.. kali ini saya akan menyampaikan sesuatu hal yang membuat kalian semua menarik, banyak hal yang dibicarakan saat Neymar sedang naik daun, tentang skill, hairstyle, sejarah biodatanya.. kali ini saya akan menyampaikan Rambut Mohawk Ala Neymar, sekilas foto rambut Neymar, cekidot :



inilah yang membuat rambut Neymar menarik:
1. Neymar menggunakan Strightner, yaitu pelurus rambut, karena Neymar mempunyai rambut keriting
2. Neymar menggunakan cat rambut yang berbeda-beda, ini membuat semakin menarik dalam lapangan hijau tersebut
3. Tipe rambut harus selalu berubah-rubah posisi

Nah, bagi agan-agan yang ingin rambut seperti ini, harus dipkir-pkir terlebih dahulu, karena ini rambut terkesan tidak rapi atau tidak sopan dalam kalangan tertentu sekilas dari postingan saya, semoga ini bermanfaat   :D:D:D



Tidak ada komentar:

Posting Komentar